Diduga Terkait Riksus, Inspektur Rahmat Daulay Disomasi Bawahannya
Panyabungan, StartNews – Inspektur Rahmat Daulay disomasi oleh bawahannya, Muhammad Syukur Siregar, yang sebelumnya menjabat sebagai inspektur Pembantu Bidang Investigasi dan Pengawasan Korupsi Inspektorat Kabupaten Mandailing Natal (Madina). Somasi ini diduga terkait Riksus. Asisten Administrasi Umum Setdakab Madina Lismulyadi Nasution membenarkan hal itu. Dia menjelaskan, surat somasi tersebut telah diserahkan […]
