Dua Wartawan StartNews.co.id Ikuti Ujian PWI di Medan
Medan, StartNews – Dua wartawan media online Startnews.co.id Kabupaten Mandailing Natal (Madina) mengikuti ujian yang diadakan Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) di Madani Hotel Medan, Sumatera Utara, Sabtu (20/12/2025). Kedua wartawan tersebut adalah Fadli Mustafid dan Muhammad Agussalim. Fadli Mustafid mengikuti ujian kenaikan tingkat dari wartawan muda ke wartawan biasa. Sementara […]
