
Melakukan 12 Hal Ini Bikin Tubuh Tetap Bugar Selama Ramadan
Jakarta, StartNews – Direktur Jenderal Pengendalian Penyakit dan Penyehatan Lingkungan (P2PL) Kemenkes Prof. dr. Tjandra Yoga Aditama, Sp.P, MARS, DTM&H, DTCE menyampaikan 12 tips tetap bugar selama bulan Ramadan bagi penyandang Penyakit Tidak Menular (PTM) seperti diabetes, hipertensi, penyakit jantung, asma, dan PPOK (Penyakit Paru Obstruktif Kronik). Pertama, berbuka puasa dengan air putih dan […]