menu Home chevron_right

Bantah


Berita Madina

Gelar Konferensi Pers, Penasehat Hukum Saipullah Bantah Tuduhan Gordang Sambilan Centre

Redaksi | 5 Januari 2026

Panyabungan, StartNews – Beberapa jam setelah Gordang Sambilan Centre berunjuk rasa, Tim Penasihat Hukum (TPH) Bupati Mandailing Natal (Madina) H. Saipullah Nasution dan Wakil Bupati Atika Azmi Utammi langsung mengklarifikasi tuduhan yang disampaikan pada aksi unjuk rasa itu. Dalam konferensi pers di Hotel Rindang pada Senin (5/1/2026) pukul 15.00 WIB, […]


Berita Nasional

Airlangga Bantah Sri Mulyani Mundur dari Jabatan Menteri Keuangan

Redaksi | 31 Agustus 2025

Jakarta, StartNews – Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Airlangga Hartarto membantah informasi yang menyebutkan Menteri Keuangan Sri Mulyani mundur dari jabatannya pasca rumahnya di Bintaro dijarah massa pada Minggu (31/8/2025) dini hari. “Tidak, tidak (tidak mundur),” kata Airlangga kepada wartawan di Kompleks Istana Kepresidenan, Jakarta, Minggu (31/8/2025). Airlangga juga memastikan Sri Mulyani […]


Berita Madina

Camat LSM Bantah Sepakati Bisnis Foto Bupati dan Wabup Madina

Redaksi | 28 Agustus 2025

Panyabungan, StartNews – Camat Lembah Sorik Marapi (LSM) Paryati Ningsih Daulay membantah tudingan ingkar janji terkait bisnis pesanan foto resmi Bupati dan Wakil Bupati Mandailing Natal (Madina) yang sebelumnya ramai diberitakan media online. Paryati menegaskan kronologi yang terjadi tidak seperti yang diberitakan media online itu. Menurut dia, persoalan bermula ketika […]


  • Acara Saat Ini
  • Acara Akan Datang

  • play_circle_filled

    Streaming StArt 102.6 FM Panyabungan

play_arrow skip_previous skip_next volume_down
playlist_play