Tag Archives: panyabungan

Feed Subscription

SMPN 7 Satu Atap di Siobon Berharap Dapat Bantuan Komputer

SMPN 7 Satu Atap di Siobon Berharap Dapat Bantuan Komputer

Panyabungan (Start News) – Para siswa di SMP Negri 7 Satu Atap Panyabungan mengharapkan kepada pemerintah dalam hal ini dinas pendidikan, kiranya memberikan sarana yang memadai kepada sekolah mereka, seperti perangkat computer. Karena untuk melakukan les komputer di ibu kota ...

Read More »

Perjuangan Demi Menimba Ilmu Harus Rela Berjalan Kaki 14 Km Saban Hari

Perjuangan Demi Menimba Ilmu Harus Rela Berjalan Kaki  14 Km Saban Hari

Panyabungan (Start News) – Menempuh empat belas kilometer saban hari, dengan berjalan kaki menuju sekolah. Berangkat dari rumah ketika fajar, meretas air embun melewati hutan dengan langkah cepat, agar  tidak terlambat sampai di sekolah. Pulang ke dirumah ketika sudah senja. ...

Read More »

Tumpang Sari Dinilai Upaya Menyelamatkan Petani Karet

Tumpang Sari Dinilai Upaya Menyelamatkan Petani Karet

Panyabungan (Start News) – Sampai detik ini Harga karet alam yang tak kunjung lagi menunjukkan kenaikan akan terus menyeret penduduk Mandailing Natal ke jurang kemiskinan. Mayoritas penduduk daerah ini  tergantung pada komoditi karet alam. “Tak ada jalan lain, mau tidak ...

Read More »

Warga 2 Desa Harapkan Perbaikan Jembatan dan Jalan

Warga 2 Desa Harapkan Perbaikan Jembatan dan Jalan

Panyabungan (Start News) – Pentingnya infrastruktur jalan sangat dirasakan oleh warga Desa Pastap Jae dan Pastap Julu kecamatan Tambangan Kabupaten Mandailing Natal (Madina). Dimana hapir 90 % warganya sebagai petani dan berkebun. Sehingga dengan buruknya jalan berdampak terhadap sulitnya membawa ...

Read More »

12 Elemen Mahasiswa dan Pemuda Madina Desak Kapolres Tapanuli Selatan Transfaransi

12 Elemen Mahasiswa dan Pemuda Madina Desak Kapolres Tapanuli Selatan Transfaransi

Panyabungan (Start News) –  Sebanyak 12 elemen Mahasiswa Pemuda dan Masyarakat Muslim Mandailing Natal yang terdiri dari MPC Pemuda Pancasila, PD Pemuda Muhammadiyah, Forum Pengurus Karang Taruna Mandailing Natal, Himpunan Intelektual Muslim Mandailing Natal, Forum Silaturrahmi  Antar Pesantren Madina, DPD ...

Read More »

Petani Kakao Madina Kesulitas Mengatasi Hama PBK dan Lumut

Petani Kakao Madina Kesulitas Mengatasi Hama PBK dan Lumut

Panyabungan (Start News) – Para petani Kakao di Kabupaten Mandailing Natal (Madina) kesulitan dalam membasmi hama penyakit penggerek buah kakao (PBK) dan hama lumut. Sebab sangat berpengaruh terhadap penurunan hasil panen. Hal itu disampaikan seorang petani kakao Agus Salim kepada ...

Read More »

393 Jemaah Haji asal Mandailing Natal sampai di Bumi Gordang Sambilan

393  Jemaah Haji asal Mandailing Natal sampai di Bumi Gordang Sambilan

Panyabungan (Start News) – Jumat, 23 september 2016 Pukul 08.30 WIB, rombongan  Jemaah haji asal mandailing natal kloter 4 tiba di mesjid Nur Ala Nur Aek Godang Panyabungan, bupati Mandailing Natal menyambut dengan haru 393 jemaah haji. Dalam sambutannya Bupati ...

Read More »

Jemaah Haji Madina Tiba di Medan Pukul 07.15 Pagi Tadi, Tiba di Panyabungan Dipastikan Besok

Panyabungan (Start News) – 393  Jemaah Haji asal Mandailing Natal, Sumatera Utara yang tergabung dalam kloter 04 pagi ini 22 september telah tiba di Medan. Dari Bandara Udara King Abdul Asiz Jeddah Arab Saudi, Rombongan  Jemaah ini menaiki Pesawat Garuda ...

Read More »

Gardu Induk Berkapasitas 30 MW 2017 Rampung

Panyabungan (Start News) – Gardu Induk (GI) berkapasitas 30 MW milik PT PLN yang akan berlokasi di Saba Purba, Desa Purba Baru Kecamatan Lembah Sorik Marapi akan selesai pada tahun 2017. Gardu Induk yang dibangun di atas tanah seluas 2 ...

Read More »

Melalui Dana Desa Membangun Desa Ditengah Keterisoliran

Melalui Dana Desa Membangun Desa Ditengah Keterisoliran

Panyabungan (Start News) – Ditengah keterisoliran masyarakat yang berdomisili di Desa Aek Nabara (Aek Gorsing), Kecamatan Panyabungan Timur, Kabupaten Mandailing Natal terus melakukan pembangunan desanya. Selain jauh dari pusat  Ibu Kota Kecamatan para warga yang berpenduduk 24 Kepala Keluarga tersebut  ...

Read More »

Ketua TP PKK Sumut Monitoring Desa

Ketua TP PKK Sumut Monitoring Desa

Panyabungan (Start News) – Ketua TP PKK  Provinsi Sumatera Utara Ny. Hj. Evi Diana Erry Nurady kunjungi Kabupaten Mandailing Natal untuk melakukan monitoring Desa/Kelurahan pelaksana Program Pokok PKK yang terkait dengan 5 kegiatan dalam rangka HKG PKK  BPGRM (Tertib Administrasi, ...

Read More »

Pukul 05.30 Waktu Arab Saudi Hari Ini Dijadwalkan Jemaah Haji Mandailing Natal Akan Bertolak ke Indonesia dari Jeddah

Pukul 05.30 Waktu Arab Saudi Hari Ini Dijadwalkan  Jemaah Haji Mandailing Natal Akan Bertolak ke Indonesia dari Jeddah

Panyabungan (Start News) – Pukul 05.30 Waktu Jeddah dikabarkan,  Jemaah Haji asal mandailing Natal, Sumatera Utra akan diberangkatkan dari Bandara Udara King Abdul Aziz di Jeddah dengan pesawat Garuda. Demikian kabar terkini yang diperoleh Start News melalui Ketua Kloter  Jemaah ...

Read More »

Polisi Pertemukan Masyarakat Desa Aek Badak dan Desa Sihepeng

Polisi Pertemukan Masyarakat Desa Aek Badak dan Desa Sihepeng

Panyabungan (Start News) – Polisi dari Polres Tapsel dan Polres Mandailing Natal Sumatera Utara sore ini 20 September 2016, berhasil mempertemukan tokoh-tokoh dari dua daerah yang sedang berselih yakni Desa Sihepeng dan Desa Aek Badak Padomuan. Pertemuan itu sendiri membahas ...

Read More »

Polisi Kejar Pelaku Propokasi di Bentrok Warga Sihepeng

Polisi Kejar Pelaku Propokasi di Bentrok Warga Sihepeng

Panyabungan (Start News) – Polisi dari Polres Mandailing Natal Sumatera Utara, saat ini sedang memperdalam adanya provokasi yang dibuat oleh oknum yang belum diketahui identitasnya, sehingga menimbulkan suasana tidak kondusif bagi warga Desa Sihepeng. Dari keterangan petugas di Sihepeng, saat ...

Read More »

Suasana Desa Sihepeng Mulai Kondusif Pasca Bentrok

Panyabungan (Start News) – Suasana Desa Sihepeng di Kecamatan Siabu Kabupaten Mandailing Natal Sumatera Utara, pasca bentrok dengan aparat Kepolisian dan Satpol PP siang ini 20 September 2016 sudah mulai kondusif. Warga sudah beraktifitas seperti biasa. Namun  Polisi dan TNI ...

Read More »
Scroll To Top
Request Lagu
Loading...