
Lokalitas Ivan dan Pilkada Madina 2024
TEMPO hari, saya sampaikan di medsos, apa pun patokan partai-partai di Jakarta sana untuk memberikan rekom kepada bakal calon bupati dan wakil bupati (bacabup) yang akan tarung di Pilkada 2024 ini, lokalitas yang menjadi modal untuk membentuk sinergitas kemenangan di samping faktor lain. Untuk Mandailing Natal (Madina), keunikan yang mencakup […]