Tag Archives: Idul Adha

Feed Subscription

Jelang Idul Adha, Harga Bapok di Pasar Baru Panyabungan Cenderung Stabil

Jelang Idul Adha, Harga Bapok di Pasar Baru Panyabungan Cenderung Stabil

Panyabungan, StartNews – Pergerakan harga sejumlah kebutuhan bahan pokok (bapok) menjelang Idul Adha di Pasar Baru, Kecamatan Panyabungan, Kabupaten Mandailing Natal (Madina), terpantau cenderung stabil pada Kamis (13/6/2024). Kenaikan harga hanya pada telur ayam ras dari Rp50 ribu menjadi Rp52 ...

Read More »

Jelang Idul Adha, Distan Madina Cek Kesehatan Hewan Kurban

Jelang Idul Adha, Distan Madina Cek Kesehatan Hewan Kurban

Panyabungan, StartNews – Dinas Pertanian dan Peternakan Kabupaten Mandailing Natal (Madina) memvaksinisasi dan memeriksa kesehatan hewan kurban secara serentak di wilayah Madina pada 20- 23 Juni 2023. Sebanyak 37 petugas yang terdiri dari tiga dokter hewan dan 34 petugas teknis ...

Read More »

Jelang Idul Adha, Permintaan Hewan Qurban di Madina Masih Rendah

Jelang Idul Adha, Permintaan Hewan Qurban di Madina Masih Rendah

Panyabungan, StarNews – Sebulan menjelang Hari Raya Idul Adha, permintaan terhadap hewan qurban di Mandailing Natal (Madina) masih rendah. Suplai hewan qurban ke kabupaten ini juga masih di kisaran angka 30 persen. “Rendahnya stok hewan qurban ini karena daya jual-beli ...

Read More »

Siar Nasution Sebut Hewan Ternak yang Terjangkit PMK Aman Dikonsumsi

Siar Nasution Sebut Hewan Ternak yang Terjangkit PMK Aman Dikonsumsi

Panyabungan, StartNews – Kepala Dinas Pertanian dan Peternakan Kabupaten Mandailing Natal (Madina) Siar Nasution mengatakan daging hewan ternak yang terjangkit wabah penyakit mulut dan kuku atau (PMK) aman dikonsumsi masyarakat, karena PMK tidak menular pada manusia. Siar menjelaskan hal itu ...

Read More »

Jangan Kendor Prokes, Wagub Sumbar Pilih Salat Id Berjamaah di Rumah

Jangan Kendor Prokes, Wagub Sumbar Pilih Salat Id Berjamaah di Rumah

Padang, StartNews – Meskipun Pemerintah Provinsi Sumatera Barat (Sumbar) tidak mengeluarkan larangan salat Idul Adha 1442 Hijriah secara berjamaah di masjid dan lapangan, tetapi Wakil Gubernur Sumbar Audy Joinaldy mengimbau agar warga tidak lengah dan tetap disiplin protokol kesehatan. Bahkan, ...

Read More »

Di Lima Negara Ini, Idul Adha Dirayakan dengan Tradisi Unik

Di Lima Negara Ini, Idul Adha Dirayakan dengan Tradisi Unik

Jakarta, StartNews – Salah satu perayaan paling suci dalam agama Islam adalah Idul Adha. Perayaan tersebut selalu dinanti umat Muslim di seluruh unia untuk memperingati kepatuhan Nabi Ibrahim kepada Allah SWT hingga rela mengorbankan segalanya. Idul Adha adalah hari yang penuh ...

Read More »

Jelang Idul Adha, Korlantas Polri Siapkan 1.065 Titik Penyekatan di Lampung, Jawa, dan Bali

Jelang Idul Adha, Korlantas Polri Siapkan 1.065 Titik Penyekatan di Lampung, Jawa, dan Bali

Jakarta, StartNews – Menjelang Idul Adha yang jatuh pada 20 Juli 2021, Korlantas Polri menyiapkan sebanyak 1.065 titik penyekatan di wilayah Lampung, Jawa, dan Bali. Penyekatan ini dilaksanakan pada 16-22 Juli 2021. Kepala Korps Lalu Lintas (Kakorlantas) Polri Irjen Pol. ...

Read More »

Idul Adha 1441 H, PT SMGP Serahkan 6 Ekor Hewan Kurban

Idul Adha 1441 H, PT SMGP Serahkan 6 Ekor Hewan Kurban

Panyabungan, StArtNews-Menjelang Idul Adha 1441 H/2020 M perusahaan panas bumi PT Sorik Marapi Geotermal Power (SMGP) menyerahkan hewan kurban berupa 6 ekor sapi. Dua di antaranya diserahkan kepada Pemerintah Kabupaten Mandailing Natal (Madina) melalui Bagian Kesejahteraan Rakyat (Kesra) pada, Selasa ...

Read More »

Jelang Idul Adha, Harga Cabai Merah Merangkak Naik

Jelang Idul Adha, Harga Cabai Merah Merangkak Naik

Mandailing Natal, StArtNews – Harga komoditas cabai di berbagai pasar tradisional Kabupaten Mandailing Natal (Madina), Jelang Idul Adha terus merangkak naik. Di pusat perbelanjaan Pasar Baru Kecamatan Panyabungan, harga cabai saat ini mencapai Rp 70.000/kilogramnya. Kepala Dinas Perindustrian dan Perdagangan ...

Read More »

Pemkab Madina Siapkan 31 Ekor Lembu Kurban Idul Adha

Pemkab Madina Siapkan 31 Ekor Lembu Kurban Idul Adha

Mandailing Natal, StArtNews- Pemerintah Kabupaten Mandailing Natal (Madina) menyiapkan 31 ekor lembu untuk dikurbankan pada Idul Adha besok. Kadis Sosial Madina Taufik Lubis kepada wartawan Selasa (21/8) menjelaskan, 31 hewan kurban ini atas nama Bupati Madina dan Pemerintah daerah Mandailing ...

Read More »

H. Fahrizal Effendi : Selamat Hari Raya Idul Adha 1439 H

H. Fahrizal Effendi : Selamat Hari Raya Idul Adha 1439 H

Read More »

Crew StArt FM: Setiap Satu Helai Rambut Qurban Adalah Kebaikan

Crew StArt FM: Setiap Satu Helai Rambut Qurban Adalah Kebaikan

Read More »

Tips Memasak Daging yang Lembut dan Empuk

Tips Memasak Daging yang Lembut dan Empuk

Panyabungan, (Start News) – Menjelang hari raya Idul Adha atau hari raya Qurban, biasanya kaum Ibu mulai merancang menu serba daging. Mungkin anda pernah gagal saat memasak daging. Ketika daging sudah masak ternyata teksturnya tidak empuk saat digigit dan bumbunya ...

Read More »

Jelang Idul Adha, Harga Cabai di Mandailing Julu Rp 80.000

Jelang Idul Adha, Harga Cabai di Mandailing Julu Rp 80.000

Kotanopan, (Start News) – Jelang Idul Adha 1437 H, harga cabai di beberapa pasar tradisional di Mandailing Julu melejit di angka Rp 80.000 per kg dari sebelumnya berkisaran Rp 45.000 – Rp 50.000. Pantauan pada hari Sabtu ( 10/9) di ...

Read More »

Permintaan Sapi Qurban di Madina Masih Sepi

Permintaan Sapi  Qurban di Madina Masih Sepi

Panyabungan (Start FM) – Jelang hari raya Idul Adha atau hari raya Qurban, para pedagang sapi di wilayah Mandailing Natal nampaknya belum panen pesanan seperti hari raya Qurban sebelumnya. Pasalnya, selain harga sapi Qurban yang sudah naik, permintaan juga sepi. ...

Read More »
Scroll To Top
Request Lagu
Loading...