Tag Archives: Korupsi Dana Desa

Feed Subscription

Bendahara Desa Manambin “Ngaku” Tak Dilibatkan Dalam Penganggaran DD

Bendahara Desa Manambin “Ngaku” Tak Dilibatkan Dalam Penganggaran DD

Mandailing Natal. StArtNews- Ada ada saja terungkap bangunan Dana Desa (DD) yang diduga dimanipulasi oleh Kepala Desa (Kades) Manambin, Kecamatan Kotanopan, Kabupaten Mandailing Natal. Selain tiga bangunan, pembangunan rabat beton perkuburan dan pembukaan badan jalan Aek Karlan serta pembangunan lapangan ...

Read More »

Pengakuan Mantas Kades Terkait Perobohan Kantor Desa Gunung Tua Jae

Pengakuan Mantas Kades Terkait Perobohan Kantor Desa Gunung Tua Jae

Panyabungan, StArtNews-Terkait perobohan Kantor Kepala Desa Gunung Tua Jae, Kecamatan Panyabungan, yang di robohkan tanpa proses penghapusan aset disesalkan mantan Kepala Desa, Usor Tua Nasution. Pembangunan kantor kepala desa tersebut bersumber dari dana bantuan provinsi Sumatra Utara. “Kantor kepala desa ...

Read More »

LSM KPK Minta Kejaksaan Turun Kelapangan Periksa Dana Desa Manambin

LSM KPK Minta Kejaksaan Turun Kelapangan Periksa Dana Desa Manambin

Mandailing Natal. StArtNews-Sejumlah bangunan yang bersumber dari Dana Desa (DD) tahun 2019 di Desa Manambin diduga banyak dimanipulasi oleh Kepala Desa (Kades), Erwin Lubis. Atas hal itu sejumlah aktivis dan LSM di Panyabungan mendesak warga untuk membuat laporan agar diperoses ...

Read More »

Warganya Laporkan Kadesnya ke Polisi

Warganya Laporkan Kadesnya ke Polisi

Mandailing Natal.StArtNews- Buntut dugaan penyalahgunaan Dana Desa dan perobohan kantor desa di Desa Gunung Tua Jae, Kecamatan Panyabungan Kabupaten Mandailing Natal (Madina) warga melaporkan oknum Kepala Desa, Mardansyah rangkuti ke Polres Madina, Senin (3/2) di Jalan Bhayangkara nomor 1 Panyabungan. ...

Read More »

Dinilai Tidak Transparan, Warga Adukan Kades ke Bupati

Dinilai Tidak Transparan, Warga Adukan Kades ke Bupati

Panyabungan, StArtNews-Warga Desa Gunung Tua Jae, Kecamatan Panyabungan, Kabupaten Mandailing Natal (Madina) melaporkan Kepala Desa (Kepdes), Mardansyah Rangkuti kepada Bupati Madina, Drs. Dahlan Hasan Nasution, Sabtu (1/2) malam. Rombongan warga Desa Gunung Tua Jae yang dipimpin Faisal Rangkuti, langsung menyerahkan ...

Read More »

Anggaran DD Tak Transparan, Musdes Gunung Tua Jae Ricuh

Anggaran DD Tak Transparan, Musdes Gunung Tua Jae Ricuh

Panyabungan, StArtNews-Musyawarah desa (Musdes) yang dilaksnakan di gedung Madrasah Gunung Tua Jae, Panyabungan dalam rangka pembahasan dana desa tahun 2020, Kamis (30/1) kemarin, berakhir ricuh. Kericuhan terjadi akibat masyarakat yang hadir dalam musdes itu tidak menerima atau menolak penggunaan dana ...

Read More »

Pembangunan Lapangan Bola di Desa Manambin Dipertanyakan Warga

Pembangunan Lapangan Bola di Desa Manambin Dipertanyakan Warga

Mandailing Natal. StArtNews-Pembangunan lapangan bola di Desa Manambin, Kecamatan Kotanopan Kabupaten Mandailing Natal dipertanyakan warga. Pasalnya pembangunan lapangan bola itu bersumber dari anggaran Dana Desa (DD) tahun 2019 sebesar Rp135.084.000. Padahal sepengetahuan warga hanya mencapai Rp 41.200.000. “Kami menduga Kades ...

Read More »

Warga Manambin Desak BPD Tolak Realisasi Dana Desa Tahun 2019

Warga Manambin Desak BPD Tolak Realisasi Dana Desa Tahun 2019

Kotanopan, StArtNews-Warga di Desa Manambin, Kecamatan Kotanopan, Kabupaten Mandailing Natal (Madina) mendesak BPD (Badan Permusyawaratan Desa) agar segera menolak hasil realiasasi pelaksanaan anggaran Dana Desa Tahun 2019. Hal ini disebabkan pelaksanaan anggaran Dana Desa di Desa Manambin Tahun 2019 diduga ...

Read More »

Kepdes Jambur Padang Matinggi Madina Diduga Korupsi Dana Desa

Kepdes Jambur Padang Matinggi Madina Diduga Korupsi Dana Desa

Panyabungan, StArtNews- Puluhan massa menamakan diri Lipra Tabagsel menuding kepala desa Jambur Padang Matinggi Kecamatan Panyabungan Utara Kabupaten Mandailing Natal (Madina) melakukan korupsi Dana Desa (DD) tahun 2018.   Hal itu disampaikan mereka di hadapan Kepala Dinas PMD Madina, saat ...

Read More »
Scroll To Top
Request Lagu
Loading...